Postingan

Kelompok 24 X6-Edisi Dokumentasi Learning Tour

Gambar
Assalamualaikum kami dari kelompok 24, ingin membagikan dokumentasi foto pada saat learning tour.  Sebelum itu, mari kita kenalan dulu dengan anggota kelompok kami.  Nama: Aditya Febriansyah  Absen: 1 Pesan dan kesan: kedepannya saya bisa makan tumpeng yng saya buat karena saya kemarin tidak makan. Perasaan saya kecewa.  Nama: Desi Regina Azmi Absen: 8 Pesan dan kesan: Dalam pembuatan tumpeng pesisir kita harus melakukan kerja sama dlm pembuatannya dengan cara membagi beberapa orang untuk memasak, menghias, serta mendokumentasikannya agar bisa menghasilkan tumpeng yg lebih bagus lagi. Sebaiknya fasilitas transportasi lebih bagus untuk kedepannya. Nama: Fatimatul Lisa Absen:13 Pesan dan kesan: sangat menyenangkan Nama: Muhammad Julian Alfredo Absen: 21 Pesan dan kesan: Tumpeng pesisiran menggambarkan orang2 di pesisiran yang berdaulat dengan lauk dari hewan yang hidup di dekat area pesisiran maupun itu sayuran. Mengetahui lebih

Podcast Tumpeng pesisiran

Gambar
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Halo semuanya, perkenalkan nama saya Siti Azimah Izzana kelas X-6 kelompok XXIV dari SMA N 1 Pamotan. Di blog kali ini saya akan menyampaikan ringkasan materi sedikit tentang tumpeng pesisiran yang dibahas di channel YouTube SMA N 1 Pamotan. Simak penjelasan dibawah ini ya teman-teman.  Dari video diatas membahas mengenai salah satu desa dari Kecamatan Lasem, Kabupaten Rembang, Desa Dasun yang terkenal akan pantainya dan memiliki daya tarik yang bagus. Desa ini disinyalir keunikan tumpeng pesisiran. Pada tahun 2018, Silampok Darwish desa Dasun mewakili Rembang pada lomba apresiasi dan konvensi kelompok sadar wisata atau Mpok Darwish Jawa Tengah dengan menyabet 2 penghargaan sekaligus. Asal-usul terbentuknya desa Dasun adalah terkait dengan kejuaraan Mpok Darwish tahun 2018 bapak Iksan mewakili Mpok Darwish dari Dasun bersama 2 orang laki-laki dan perempuan yang pertama Istiadat Hanifah Putri yang kebetulan istrinya, kemudian ada Onifena Mu

Tema Destinasi Pariwisata Ngulahan Park

Gambar
Nama:Siti Azimah Izzana Kelas :X-6 No     :33 Tema:Destinasi Pariwisata   Ngulahan Park yang berada di Desa Ngulahan Kecamatan Sedan, menjadi salah satu wisata paling hit saat ini di Kabupaten Rembang.Ngulahan Park menjadi satu-satunya wisata di Indonesia yang menyajikan berbagai satwa berkeliaran liar dan bebas di taman. Aneka satwa tersebut bisa dengan bebas berinteraksi dengan pengunjung yang datang. Di luar Ngulahan Park, memang banyak wisata menyajikan satwa.   Namun kebanyakan sawa tidak dibiarkan bebas, melainkan berada di kandang.Dengan konsep antimainstream berupa wisata konservasi edukasi, Ngulahan Park menjadi primodona baru wisatawan yang suka alam bebas. Di sana, wisatawan bisa melihat dari dekat, burung berproduksi, membuat sangkar dan mengasih makan anaknya secara natural berlatar pegunungan Ngulahan. “Wisata ini konsepnya konservasi edukasi. Salah satu yang mendorong kami membuat Ngulahan Park adalah menyelamatkan satwa yang dilindungi dari kepunahan. Sebagian satwa dap

Kegiatan P5 Tema 1 Proyek Kearifan Lokal Batik

Gambar
Nama:Siti Azimah Izzana Kelas:X-6 No    :33 Tema:Kearifan Lokal Batik                 ASSALAMU'ALAIKUM WR.WB Pemberitahuan tentang batik    Pada hari Senin tanggal 19 September 2022 kegiatan dimulai dengan Upacara bersama-sama. Kemudian, dilanjutkan dengan pembentukan kelompok lalu berdiskusi dengan teman satu kelompok untuk membuat proposal  bahasa Indonesia bab 1 tentang pendahuluan.Kegiatan hari ini diakhiri dengan apel pulang.     Hari ke-2 kegiatan diawali dengan apel pagi yang dilaksanakan dibawah tiang bendera untuk semua kelas 10,setelah itu kembali ke kelas untuk melanjutkan membuat proposal bahasa Indonesia bab 2,3,4,5,6.Kemudian seluruh kelas 10 diminta pergi ke aula untuk diberi pengarahan tentang proposal,kegiatan hari ini diakhiri dengan apel pulang lagi,saat malam kelompok saya membuat proposal bahasa Inggris semua bab.     Hari ke-3 dimulai dengan apel pagi ditempat biasanya namun,dengan pengarah yang berbeda setiap harinya,dilanjutkan dengan latihan presentasi baha

Pengalaman Pertamaku Membuat Blog

Gambar
Hari:Selasa  Tanggal:30 Agustus 2022 Saya pertama kali dikenalkan dengan blog.Karna blog pertama,saya didampingi penuh oleh guru namanya Bu Suindarti.saya terperangah, membuat blog sangat mudah tidak seperti yang saya bayangkan.Cukup 2 menit jadilah blog,dan inilah tulisan pertama.  Kata bu In blog ini akan digunakan memposting produk pembelajaran dalam bentuk artikel foto dan vidio.Aku berharap banyak dapat mengenal teknologi pembelajaran.Harapku blog ini dapat berguna dalam pembelajaran mulai sekarang hingga cita ku nanti.  Salam dari ku Izza.                                       Assalamu'alaikum wr.wb UMKM sehat bernama kearifan lokal Anif Nasi Bakar,berjenis makanan,bergerak dibidang kuliner,makanan milik Bu Anif,alamatnya Desa Watu Slogan RT 06 RW 01.Ide awal buat nasi bakar karena dulu keluarga suka kulineran tetapi banyak yang enggak cocok di Rembang dan akhirnya bikin sendiri,latar belakangnya karena kepepet,dapat ide dari diri sendiri,keunikannya terletak di d